kontraktor yang ditunjuk langsung oleh pemilik proyek untuk berpartisipasi dalam membangun bangunan. Singkatnya, seorang general kontraktor akan mendapatkan mandate langsung dari sang pemilik proyek bangunan.

Pemilihan kontraktor umum yang akan diajak bekerja sama tentu bukanlah hal sepele. Kriteria utama yang harus diperhatikan adalah profesionalitas dan reputasinya yang terpercaya untuk bisa menjalankan sebuah proyek dan menghasilkan hasil terbaik.